Spesifikasi Smartfren Andromax U3 dan Harga Mei 2015


Smartfren Andromax U3, sebagai penerus dari generasi sebelumnya yaitu Smartfren Andormax U2 kini resmi diluncurkan. Jika melihat harga Smartfren Andromax U3 yang dibandrol, Hp ini sendiri masuk dalam handphone kelas menengah kebawah namun mempunyai spesifikasi dan fitur yang terbilang lengkap, bahkan jika dibandingkan dengan Smartfren Andromax i2 handphone Smartfren Andromax Terbaru ini memiliki fitur yang paling lengkap dengan spesifikasi yang lebih baik.

Spesifikasi Smartfren Andomax U3 seperti yang dibilang sebelumnya, memiliki spesifik yang lebih dari sebelumnya. Secara garis besar perbandingan dari sebelumnya terlihat dari Layar yang lebih lebar. Layar Smartfren Andromax U3 dirancang lebih lebar dari versi sebelumnya, yaitu 4,7 inchi dengan kualitas IPS + OGS. Sedangkan Kamera utama menggunakan  8 MP, dilengkapi dengan flash dan autofocus.

Smartfren Andromax U3

Harga Terbaru Smartfren Andromax U3

Untuk menunjang seluruh aktivitas dai fitur-fitur didalamnya, Smartfren Andromax U3 akan hadir dengan baterai berkapasitas 1800 mAH. Dan seperti yang kita ulas diatas, harga Smartfren Andromax U3 hanya sekitar Rp 2 jutaan. Salah satu ponsel dari keluarga Andromax yang memiliki harga terjangkau. Karena handphone terbaru dari smartfren ini masuk dalam kategori kelas menengah kebawah yang sudah dipastikan harga handphone Smartfren Andromax U3 ini terjangkau.

Memori internal Smartfren Andromax U3 yang disediakan adalah 4 GB. Dilengkapi slot memori eksternal hingga 32 GB. Untuk kinerja, Smartfren Andromax U3 menggunakan CPU Qualcomm MSM8225Q Snapdragon CPU Quad-core 1,2 GHz. Sedangkan proses grafik menggunakan GPU Adreno 203. Dengan fasilitas tersebut, dijamin kinerja semakin oke, apalagi didukung RAM 1 GB. Berikut tabel spesifikasi Smartfren Andromax U3 selengkapnya:

 Spesifikasi Smartfren Andromax U3


UmumJaringanGSM 850 / 900 / 1800 / 1900, CDMA 800 / 1900, CDMA2000 1xEV-DO
LayarTipeIPS LCD capacitive touchscreen (+OGS), 16 juta warna
Ukuran4.7-inch, qHD(540×960)
DimensiUkuran/Berat-
SuaraFiturGetar, MP3 Ringtone
Jack3,5 mm Jack Audio
SpeakerphoneYa
PenyimpananInternal4 GB, 1 GB RAM
EksternalmicroSD hingga 32 GB
Konektivitas3GEVDO Rev. A up to 3.1 Mbps
EDGEYa
GPRSYa
WLANWi-Fi 802.11 a/b/g/n, Wi-Fi hotspot
BluetoothYa, V3.0 dengan A2DP
InfraredTidak
USB/PortmicroUSB v2.0
KameraPrimer8 MP, Autofocus, LED Flash
Sekunder2 MP
Video RecordYa
BateraiTipeLi Ion 1800 mAh
Standby-
Talk Time-
Fitur UtamaOSAndroid 4.1 Jelly Bean
CPUQualcomm MSM8225Q Snapdragon CPU Quad-core 1.2 GHz, GPU Adreno 203
BrowserHTML
GPSYa, dengan A-GPS
MessagingSMS (threaded view), MMS, Email, IM, Push Email
JavaJava Emulator, SNS Integration, Organizer, Image / Video Editor, Document Editor / Viewer, Google Search, Maps, Gmail, YouTube, Calendar, Google Talk
Fitur LainMultiple SIMDual SIM CDMA-GSM
Video PlayerMP4/H.264/H.263 player
MP3 PlayerMP3/WAV/eAAC+ player
Audio RecordYa
TVTidak


Harga Terbaru Smartfren Andromax U3 Mei 2014

BULAN/ TAHUNHARGA BARUHARGA BEKAS
Januari 2015Rp. 2.099.000Rp. 1.200.000
Febuari 2015Rp. 2.099.000Rp. 1.500.000
Maret 2015Rp. 1.999.000Rp. 1.000.000
April 2015Rp. 1.999.000Rp. 1.000.000
Mei 2015Rp. 1.239.000Rp 750.000

Harga Smarfren Andromax U3 Bulan ini berdasarkan Lazada.co.id dibandrol dengan harga Rp 1.399.000 sedangkan untuk harga Secondnya kisaran Rp 750.000( Tergantung kondisi barang dan toko yang menjualnya)


Beli Smartfren Andromax U3


Demikian Refernsi Harga Smartfren Andromax U3. Pastikan untuk selalu mengUpdate Harga karena harga bisa berubah setiap saat. Terima Kasih.


Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Spesifikasi Smartfren Andromax U3 dan Harga Mei 2015